Tahun 1000 M # Orang Cina menyempurnakan bubuk mesiu danmemanfaatkannya untuk membuat kambang api. #Pemukiman pertama dikepulauan POLENESIA. #Puncak peradapan suku Maya di semenanjung Yucatan. Tahun 1006 M #Sriwijaya menghancurkan kota karajaan Mataram diJawasebagai balasan serangan Mataram 992.Raja Mataram Dharmawangsa tewas,menantunya Airlangga menyelamatkan diri ke JawaTimur. Tahun 1008 M #Novel Dunia pertama Kisah Genji ditulis oleh MURASAKI SHIKIBU tentang kehidupannya di Kyoto.Tahun 1019
#Airlangga mendirikan kerajaan Kahuripan.Hukum dibukukan dalamm kitab SIWASASONO.Kali brantas dibendung.Pemeluk agama hindu maupun budha diKahuripan dilindungi.Toleransi antar umat berkembang.
#Saudara Airlangga,Anak Wungsu mengembangkan kebudayaan Jawa Kuno diBali.
#kesenian Wayang mulai berkembang.
Tahun 1026
#D'AREZZO memperkenalkan solmisasi{do,re,mi,fa,sol,la}
Tahun 1030
#Empu kanwa menulis kitabArjuna Wiwaha.
Tahun 1041
#Ahlikimia Cina BI sheng memperkenalkan Sistim cetak bergerak.
Tahun 1050
#Busur silang senjata mekanik pertama dikembangkan.
Tahuin 1066
#Penampakan pertama sebuah komet.Yang dikenal dengan Komet Halley.
#Wiliam sang penakluk mendirikan kebudayaan Norman diInggris.
Tahun 1070
#Marrakash terbentuk sebagai pusat kebudayaan Islam di Afrika Utara
Tahun 1088
#Universitas modern pertama di bologna.Italia.
Tahun 1095
#Perang Salib pertama:Orang Kristen Eropa Barat berperang untuk merebut Tanah Suci dari orang-orang Islam.
Tahun 1100
#Orang orang Toltec membangun ibukota mereka diTULA Meksiko.
Tahun 1117
#Catatan pertama tentang kompas magnet untuk pelaut dalam buku ZHU YU obrolan P'ING_CHOW.
Tahun 1120
#Restoran pertama didunia dibuka diKaifeng,Cina.
Tahun 1150
#Angkor Wat dibangun{kamboja sekarang} monumen keagamaan terbesar didunia.
Tahun 1150
#Cina menggunakan bahan peledak dalam pertempuran.
..dan pada akhirnya kebebasan itu..,tidak dapat melindungi kebebasan itu sendiri... [metaphore]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar